Masih di bulan pertama 2016, aku mau sedikit menceritakan kebiasaan baru di tahun lalu. Salah satunya adalah listen more music. Saat kuliah, waktu mendengarkan musik itu paling-paling ya pas berangkat ke kampus di angkot. Pasang headset, pilih frekuensi 101.4 FM. Waktu itu kecanduan banget sama Morning Zone-nya Alder :") Terus tiba-tiba aja ganti penyiar. Jadinya gak semangat buat dengar radio pagi-pagi. Akhirnya beralih ke Youtube.
Thursday, January 28, 2016
Sunday, January 17, 2016
Review Jodoh - Fahd Pahdepie
Adakah yang sedang menjemput jodoh? Aku baru saja berhasil menjemput jodohku sekitar sebulan yang lalu. Alhamdulillah jodoh bisa dikirimkan ke rumah dalam keadaan aman. Mau tau bagaimana review tentang jodohku? Haha. Tenang. Keep reading ya. :)
Saturday, January 16, 2016
Belanja Seru di Lazada
Halo bloggers! Siang-siang di pertengahan bulan gini, siapa sih yang gak ngarep dapat voucher belanja? Kalau aku sih bakal jadi barisan terdepan pengharap voucher. Tengah bulan, sis! Tipis. Sebelum dapat voucher, ada baiknya berandai-andai dulu nih barang-barang yang mau dibeli kira-kira apa yah.
Sementara itu aku punya wishlist beberapa barang yang ingin sekali kubeli di 2016 ini. Mengagetkannya, semua barang itu dijual di Lazada. Jadi, ini 5 barang yang paling ingin kubeli di Lazada:
Sementara itu aku punya wishlist beberapa barang yang ingin sekali kubeli di 2016 ini. Mengagetkannya, semua barang itu dijual di Lazada. Jadi, ini 5 barang yang paling ingin kubeli di Lazada:
Saturday, January 9, 2016
Newest on the Beauty Box
My Favourite |
Akhir tahun 2015, aku mulai iseng cari-cari review beauty things di internet. Berawal dari kebosanan.....cie kebosanan, dengan satu brand produk yang lumayan setia kupakai yaitu R*vlon. Makin lama aku makin ngerasa gak cocok sama R*vlon, dari lipstik, bedak, sampai foundationnya. Tapi dikarenakan dulu masih disubsidi sama ibu. Jadi aku pun gak bisa banyak milih atau minta produk sesuai yang aku inginkan. Dan, emang belum serius aja sih pake-pake.